
Fungsi Drainase adalah untuk mengalirkan air dari tanah secara vertikal maupun horizontal. Pada drainase vertikal, tujuannya adalah untuk mengalirkan air yang ada di lapisan tanah dasar, ke permukaan agar terjadi efek konsolidasi. Sedangkan drainase horizontal adalah untuk mengalirkan air di permukaan tanah ke saluran pembuangan akhir.
Aplikasi : Reklamasi pantai, Stadion olahraga, lapangan golf, Pelabuhan, Timbunan, Bandara, dll Produk : Geotextile Encased Columns, Prefabricated Vertical Drain,Produk Terkait
Geotextile Encased Columns
Geotextile Encased Columns (GEC) adalah kantung yang terbuat dari woven geotextile yang dianyam melingkar tanpa sambungan. GEC dapat diisi dengan pasir, kerikil atau batu pecah. GEC digu Selengkapnya...
Prefabricated Vertical Drain
PREFABRICATED VERTICAL DRAIN (PVD) adalah lembaran yang berfungsi sebagai drainase vertikal, yang merupakan kombinasi antara bahan inti dan geotekstil non woven spun-bond sebagai lapisan pembungkus. Produk inti tersedia dalam tiga jeni Selengkapnya...